Cari Renungan

Menu Horisontal

Renungan [Matius 6:16-18] BOLEH kah memasang muka muram saat sedang Berpuasa?

Renungan Harian Kristen untuk

Matius 6:16-18 <<< klik untuk melihat Ayat


Berpuasa, Matius, Puasa,

Pada Renungan Kristen kali ini, Tuhan Yesus mengajarkan kita tentang *Berpuasa*.

Nah, Tuhan Yesus mengingatkan kita agar jangan seperti orang munafik yang *berpuasa dengan memasang muka muram supaya orang tahu bahwa mereka sedang berpuasa*.

Karena sebenarnya, mereka telah mendapat upahnya.
Dan mereka tidak akan mendapat upah di surga oleh Bapa.


Dalam berpuasa, Tuhan Yesus mengajarkan supaya orang lain tidak perlu tahu bahwa kita sedang berpuasa.
Yaitu dengan memasang muka segar, seperti orang yang tidak berpuasa.

Walaupun orang tidak tahu kita sedang berpuasa, tetapi Bapa di surga akan melihatnya dan memberi upah pada kita.






Dari Renungan ini, kita dapat mengambil kesimpulan yaitu:

Dalam hal berpuasa, Tuhan Yesus mengajarkan untuk jangan memasang muka muram supaya dilihat orang bahwa sedang berpuasa.

Sembunyikanlah. Bapa di surga akan melihatnya dan memberi upah pada kita. "



Kiranya Renungan Kristen ini dapat menguatkan iman kita kepada Tuhan Yesus Kristus.
Amin.


*Sumber gambar: diolah kembali dari pixabay.com
Renungan Harian Kristiani Untuk Saat Teduh Kita